Pendahuluan
Training Komunikasi Efektif untuk Rumah Sakit / Pelatihan Komunikasi Efektif- Dalam setiap perusahaan, baik itu di bidang kesehatan, jasa, keuangan, perdagangan atau bidang lainnya, ada satu hal yang sangat penting yang akan menjadi landasan bagi kesuksesan perusahaan yang berkelanjutan dan bahkan kekuatan yang lebih besar. Hal yang sangat penting ini disebut komunikasi yang efektif. Masih banyak orang yang menyepelekan pentingnya kemampuan komunikasi bagi setiap karyawan dalam bidang pekerjaan apapun.
Berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan tanggal 01 Maret 2012 dimana terjadi perubahan paradigma standar Akreditasi baru yang diaplikasikan pada pelayanan kesehatan yaitu berfokus kepada pasien. Dengan Training Komunikasi Efektif Keselamatan Pasien (Patient Safety) menjadi standar utama, mengingat keselamatan pasien merupakan masalah yang perlu ditangani segera di Rumah Sakit, dan penilaian hal ini harus sesuai dengan standar Keselamatan Pasien yang wajib diterapkan di Rumah Sakit dan penilaiannya dilakukan dengan menggunakan instrumen Akreditasi Rumah Sakit.
Berdasarkan standar Keselamatan Pasien (Patient Safety) tersebut diatas ada 7 standar keselamatan pasien yang harus diterapkan Rumah Sakit, salah satunya yang berbunyi yaitu ” Komunikasi dalam Pelatihan Komunikasi Efektif merupakan kunci bagi staf untuk mencapai Keselamatan Pasien “. Dengan dasar tersebut cara berkomunikasi yang baik bagi para staf dan SDM di Rumah Sakit merupakan salah satu kompetensi yang harus dikuasai petugas Rumah Sakit di setiap departement. Untuk mengantisipasi tuntutan tersebut agar bisa memparaktikan komunikasi yang efektif dengan pasien, perlu dilakukan peningkatan kualitas SDM di Rumah Sakit supaya lebih berkualitas dalam berkualitas.
Program Training / Pelatihan Komunikasi Efektif Bagi Staf Rumah Sakit yang selenggarakan oleh Traineed diharapkan mampu memberikan arahan dan perbaikkan yang secara signifikan kepada seluruh staf dan SDM yang ada di Rumah Sakit.
Tujuan Training
Setelah mengikuti Training Komunikasi Efektif untuk Rumah Sakit ini diharapkan peserta mampu:
- Memahami kebijakan dan pedoman pemberian edukasi
- Memberikan edukasi kesehatan pada pasien dan keluarga pasien secara efektif
- Menghasilkan petugas Rumah Sakit yang mampu menjadi Health Educator di Rumah Sakit dan bisa lebih memahami bagaimana cara dan proses melakukan edukasi kesehatan di Rumah Sakit
- Setelah dilakukan edukasi kepada pasien yang dibangun dengan cara berkomunikasi yang baik diharapkan bisa memberikan arahan kepada pasien dan keluarga pasien agar mampu berpartisipasi dalam memberikan keputusan perawatan dan proses perawatan kepada pasien, sehingga dapat membantu proses penyembuhan lebih cepat dan efektif.
Materi Pelatihan
- Pengantar standar Akreditasi Rumah Sakit Tahun 2019 SNARS Edisi 1.1 terkait dengan syarat agar Rumah Sakit menyusun cara komunikasi yang efektif, tepat waktu, akurat, lengkap, jelas, dan dapat dipahami pasien.
- Berbagai kesalahan yang sering kali muncul karena kurangnya penerapan komunikasi yang efektif di Rumah Sakit
- Aspek penting yang perlu dibangun dalam membangun komunikasi efektif Rumah Sakit
- Komunikasi efektif berdasarkan kerangkan SBAR ( Situation, Background, Assessment, and Recommendation)
- Aplikasi dan teknik komunikasi yang baik
- Tips dan trik sukses menjadi Health Educator yang baik di Rumah Sakit
- Aspek yang harus dibangun dalam komunikasi efektif
- Teknik berkomunikasi yang baik dengan menggunakan metode REACH ( Respect, Emphaty, Audible, Clarity and Humble )
- Kerangka komunikasi efektif SBAR ( ituation, Background, Assessment, and Recommendation)
Sasaran Peserta
Pelatihan ini sangatlah direkomendasikan untuk Kepala Ruangan, Kepala Instalasi, Perawat, Staf Lab, Tenaga Fungsional Kesehatan, Terapist, Ahlis Gizi, Psikolog, Staf Apoteker dan Staf Radiologi serta seluaruh Staf dan SDM yang terlibat langsung dengan pasien di Rumah Sakit
Metode Training
Metode pelaksanaan disampaikan atau dijelaskan secara teoritis dan ilmiah selain itu juga disampaikan dalam bentuk workshop simulasi dan study interaktif yang menyesuaikan dengan kebutuhan seluruh peserta yang terlibat dalam pelatihan.
Instruktur Training Komunikasi Efektif
Instruktur berpengalaman lebih dari 25 tahun.
Investasi & Biaya
Jadwal Training
Temukan jadwal kelas yang tersedia sesuai dengan metode belajar yang anda inginkan!
6-7 Januari 2025
9-10 Januari 2025
16-17 Januari 2025
20-21 Januari 2025
23-24 Januari 2025
25-26 Januari 2025
30-31 Januari 2025
6-7 Februari 2025
10-11 Februari 2025
13-14 Februari 2025
17-18 Februari 2025
20-21 Februari 2025
24-25 Februari 2025
27-28 Februari 2025
6-7 Maret 2025
8-9 Maret 2025
10-11 Maret 2025
13-14 Maret 2025
17-18 Maret 2025
20-21 Maret 2025
24-25 Maret 2025
10-11 April 2025
12-13 April 2025
14-15 April 2025
16-17 April 2025
19-20 April 2025
22-23 April 2025
24-25 April 2025
8-9 Mei 2025
10-11 Mei 2025
15-16 Mei 2025
19-20 Mei 2025
22-23 Mei 2025
26-27 Mei 2025
30-31 Mei 2025
5-6 Juni 2025
9-10 Juni 2025
12-13 Juni 2025
16-17 Juni 2025
19-20 Juni 2025
23-24 Juni 2025
25-26 Juni 2025
3-4 Juli 2025
10-11 Juli 2025
14-15 Juli 2025
17-18 Juli 2025
21-22 Juli 2025
24-25 Juli 2025
30-31 Juli 2025
7-8 Agustus 2025
11-12 Agustus 2025
14-15 Agustus 2025
18-19 Agustus 2025
21-22 Agustus 2025
25-26 Agustus 2025
28-29 Agustus 2025
Informasi Pendaftaran
Hubungi kami untuk menyesuaikan dengan jadwal dan lokasi yang anda inginkan.
Kenapa memilih kami?
Telah diikuti lebih dari 800+ Rumah Sakit dan Instansi di Indonesia. Lihat Daftar Klien


Apa kata mereka yang telah menjadi Alumni Traineed Indonesia.
Sudah menyelesaikan training? Tulis Testimonial Anda